IndiHome adalah juaranya untuk urusan provider dengan koneksi internet yang menggunakan teknologi ADSL dengan jangkauan wilayah yang cukup luas.
Apalagi dengan banyaknya jenis paket yang ditawarkan, sehingga pelanggan bisa menyesuaikan dengan kebutuhan paket internet mereka.
Untuk urusan layanan internet dan TV kabel, IndiHome memang bisa diandalkan untuk memenuhi kebutuhan koneksi nternet pelanggannya.
Yang lebih menarik lagi, IndiHome juga sering mengadakan berbagai macam promo menarik untuk pelanggan baru maupun pelanggan yang sudah lama.
IndiHome memiliki komitmen untuk selalu memberikan yang terbaik bagi pelanggannya, termasuk melalui beragam promo yang disediakan oleh layanan ini.
Bagi Anda yang penasaran dengan promo apa saja yang ditawarkan oleh IndiHome, dalam pembahasan ini Kami akan memberikan penjelasan secara lengkap tentang promo lengkap harga paket IndiHome terbaru.
Promo IndiHome Paket Rumah Ibadah
Untuk mewujudkan masyarakat digital di Indonesia , maka IndiHome mempersembahkan paket IndiHome Rumah Ibadah yang secara khusus untuk memberikan layanan paket Triple Play dan Dual Play di tempat ibadah seperti Masjid, Gereja, Pura, Klenteng dan Vihara.
Pelanggan akan diberikan diskon 50% dari berlangganan, sehingga harga yang ditawarkan menjadi:
Kecepatan Akses | Triple Play | Dual Play |
10 Mbps | Rp 217.000 | Rp 190.000 |
20 Mbps | Rp 277.000 | Rp 262.000 |
30 Mbps | Rp 367.000 | – |
40 Mbps | Rp 456.000 | – |
50 Mbps | Rp 612.000 | – |
100 Mbps | Rp 945.000 | – |
Syarat Dan Ketentuan Promo IndiHome Paket Rumah Ibadah:
- Harga tersebut berlaku bag pelanggan baru mulai Februari hingga dengan Juni 2019.
- Harga tersebut untuk pembayaran per bulan selama berlangganan Promo Paket IndiHome Tempat Ibadah
- Penambahan Add-on UseeTV dikenakan biaya normal.
- Diskon 50% untuk biaya STB dan ONT
- Gratis dikenakan biaya pemasangan
- Pendaftaran Promo Paket IndiHome Tempat Ibadah hanya dapat dilakukan melalui Plasa Telkom dengan menyertakan surat keterangan RT/R W setempat.
- Informasi lebih lanjut bisa menghubungi pihak IndiHome terdekat
Promo IndiHome Catchplay
Catchplay adalah produk dari IndiHome yang bisa dimanfaatkan untuk menonton dan menemukan film yang Anda sukai.
Melalu layanan ini memungkinkan Anda untuk merasakan serunya nonton film di rumah layaknya bioskop pribadi.
Apalagi di Catchplay selalu ada update dan penawaran berbagai pilihan film serta serial TV terbaik Hollywood, Asia dan karya film terbaik di Indonesia.
Pelanggan bisa menikmati berbagai koleksi film yanpa harus membayar tiket bioskop.
Terlebih lagi, layanan tersebut bisa dinikmati melalui Televisi, PC/ Laptop atau Tablet
Promo terbaru dari IndiHome, pelanggan bisa menikmati bayar CatchpLay 1 bulan untuk penggunaan 3 bulan serta dapat mengaktifkan layanan tersebut melalui UseeTV pengguna.
Syarat dan Ketentuan:
- Hanya berlaku untuk pelanggan IndiHome yang sebelumnya belum pernah memasang layanan CatchPlay.
- Bagi pelanggan IndiHome yang sebelumnya sudah pernah mengaktifkan layanan Catchplay ini, maka dapat menikmati promo bayar Catchplay 1 ulan untuk 2 bulan melalui layanan MyIndiHome atau layar Usee TV.
- Bagi pengguna yang menggunakan Hybrid Box IndiHome, maka cukup dengan memasukkan nomor ponsel yang terdaftar di akun myIndiHome untuk menikmati layanan Catchplay melalui layar Usee TV
Promo IndiHome Paket Gamer
Khususnya bagi para gamer, Anda bisa menggunakan promo IndiHome paket gamer ini yang menawarkan jaringan internet super cepat.
Selain itu, pelanggan juga akan menemukan berbagai game yang populer berupa exclusive items, double experience, drop rate, in game currency dan masih banyak lainnya.
Adapun berikut ini promo IndiHome paket gamer yang bisa Anda gunakan:
Kecepatan Akses Internet Up To | Harga | Fitur Tambahan+Bonus |
10 Mbps | Rp 380.000 |
|
20 Mbps | Rp 480.000 |
|
30 Mbps | Rp 680.000 |
|
40 Mbps | Rp 780.000 |
|
50 Mbps | Rp 780.000 | Incomming only |
100 Mbps | Rp 1.080.000 | Incomming only |
Ada beragam manfaat yang bisa dinikmati oleh pengguna, diantaranya exclusive item dari beberapa game populer seperti PUBG Lite, Free Fire, Point Blank, Crystal Epic, BigBoss Casino, Dewa Ngamuk, dan masih banyak lainnya.
Berikut ini syarat dan ketentuan untuk menikmati promo IndiHome Paket Gamer:
- Paket UseeTV Entry khusus untuk Paket Gamer dengan kecepatan 10-40 Mbps yang terdiri dari 92 channels UseeTV – 84 channels SD dan 8 channels HD.
- Harga tersebut berlaku selama pelanggan berlangganan IndiHome Paket Gamer dan bisa berubah dengan pemberitahuan.
- Bagi pelanggan yang ingin memasang Hybrid Box IndiHome Tambahan maka akan dikenakan biaya tambahan bulanan. Pelanggan bisa dikenakan biaya penarikan jaringan tambahan yang dibayarkan melalui mitra penarikan jaringan.
- Harga tertera belum termasuk PPN serta Biaya Pasang Baru (PSB) paket IndiHome ini Rp100.000 untuk wilayah Jabodetabek serta Rp75.000 untuk wilayah lain seluruh Indonesia. Biaya tersebut akan ditagihkan pada bulan pertama dan pelanggan tidak diperkenankan melakukan pembayaran secara tunai selain di Plasa Telkom.
- Syarat & ketentuan berlaku.
Promo Paket IndiHome BUMN
IndiHome sebagai layanan digital terdepan saat ini yang sudah menggunakan teknologi fiber optic memang selalui memberikan penawaran menarik bagi setiap pelanggannya.
Layanan yang diberikan termasuk akses internet, telepon rumah dan TV interaktif sebagai bentuk kepedulian IndiHome terhadap kebutuhan masyarakat Indonesia.
Promo paket IndiHome BUMN hadir sebagai bentuk sinergi BUMN dan sebagai bagian dari program cinta produk negeri.
Promo ini secara khusus diperuntukkan bagi seluruh karyawan BUMN dengan penawaran yang menarik.
Berikut ini harga khusus untuk para pegawai BUMN yang ingin menggunkaan layanan IndiHome:
Kecepatan | Fitur Tambahan+Bonus | Harga |
10 Mbps |
| Rp 390.000 |
20 Mbps |
| Rp 475.000 |
30 Mbps |
| Rp 625.000 |
Bagi Anda yang tertarik untuk menggunakan promo paket IndiHome ini, berikut cara berlangganan IndiHome Paket BUMN:
- Masuk ke halaman resmi IndiHome di https://indihome.co.id dan temukan produk promo Indihome paket BUMN.
- Selanjutnya login di halaman myIndiHome, apabila Anda belum mempunya akun myIndiHome, maka lakukan registrasi terlebih dahulu dengan memilih Belum punya akun.
- Jika sudah login, masukkan data diri Anda beserta alamat lokasi yang ingin dipasang IndiHome.
- Selanjutnya pilihi paket BUMN yang Anda diinginkan sesuai yang tertera pada tabel.
- Lanjutkan dengan memasukkan email corporate BUMN Anda.
Syarat dan Ketentuan:
- Promo IndiHome Paket BUMN diperuntukkan untuk seluruh karyawan BUMN.
- Pomo paket dapat digunakan sesuai dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.
- Pelanggan wajib untuk mencantumkan email corporate BUMN ketika melakukan registrasi.
- Bebas nonton Iflix, Hooq, Catchplay sepuasnya yang berlaku selama berlangganan IndiHome.
- Biaya Pasang Baru (PSB) IndiHome Rp100.000 untuk wilayah Jabodetabek dan Rp75.000 untuk wilayah lain seluruh Indonesia yang akan ditagihkan di bulan pertama saja dan tidak boleh melakukan pembayaran secara tunai selain melalui Plasa Telkom.
- Harga yang tertera belum termasuk PPN.
Promo Paket IndiHome BTN
IndiHome saat ini juga menyediakan promo menarik khusus bagi para nasabah pengguna BTN, baik produk kartu kredit maupun kartu debit.
Penawaran promo paket IndiHome ini berlaku khusus untuk paket Premium hingga 20% dan berlaku hingga 31 Januari 2020.
Pelanggan berkesempatan untuk mendapatkan bebagai bonus menarik lainnya yang menguntungkan.
Adapun berikut ini daftar harga promo paket IndiHome BTN:
Pilihan Kecepatan Akses Internet | Harga | Paket Termasuk |
10 Mbps | Rp 435.000 |
|
20 Mbps | Rp 555.000 |
|
30 Mbps | Rp 735.000 |
|
40 Mbps | Rp 930.000 |
|
50 Mbps | Rp 1.225.000 |
|
100 Mbps | Rp 1.8890.000 |
|
Syarat dan Ketentuan Promo Paket IndiHome BTN:
- Progam diskon pembayaran ini hanya berlaku bagi pelanggan yang menggunakan kartu kredit maupun kartu debit BTN dalam metode pembayaran tagihan layan IndiHome yang digunakan.
- Diskon 20% berlaku bagi pelanggan IndiHome baru, diskon 10% berlaku untuk pelanggan IndiHome.
- Masa promo paket IndiHome BTN berlaku hingga 31 Januari 2020.
- Diskon berlaku untuk paker dasar di paket IndiHome Premium, jika ada penambahan Add On maka akan dikenakan tambahan biaya normal.
- Promo diskon berlaku 12 bulan sejak pertama kali diaktifkan.
- Untuk satu nomor kartu kredit dapat digunakan untuk lebih dari satu nomor pelanggan IndiHome.
- Promo tidak bisa digabung dengan promo lainnya.
Promo Paket Bundling Cloud Storage
Untuk promo ini secara khusus diperuntukkan bagi pelanggan yang membutuhkan media penyimpanan digital atau cloud storage.
Dengan tarif mulai dari Rp 368.000 Anda bisa menikmati layanan internet super cepat serta layanan penyimpanan data digital Cloud Storage sebesar 8Gb.
Adapun berikut ini daftar harga promo paket bundling cloud storage:
Jenis Paket | Tarif per Bulan | Cloud Storage | Paket Termasuk |
10 Mbps | Rp 368.000 | 8 GB |
|
20 Mbps | Rp 453.000 | 8 GB |
|
30 Mbps | Rp 603.000 | 8 GB |
|
Promo SemarakKebahagiaan (Kadaluarsa)
Promo ini berlaku untuk periode 4 Mei – 31 Juli 2019, adapun manfaatnya:
- Lebih hemat 30%
- Bonus 200 poin
Berikut ini jenis promonya:
Pilihan | Kecepatan | Bonus Nelpon | Channel | Harga |
Pilihan 1 | 10 Mbps | 300 Menit | 93 Channel | Rp 360.000 |
Pilihan 2 | 20 Mbps | 300 Menit | 93 Channel | Rp 445.000 |
Pilihan 3 | 30 Mbps | 300 Menit | 93 Channel | Rp 595.000 |
Syarat dan Ketentuan Promo SemarakKebahahiaan IndiHome:
- Aktivasi berlangganan bisa melalui website resmi di alaman indihome.co.id, myIndiHome, Call Center 147, atau bisa juga kunjungi Plasa Telkom/GraPARI Telkom Group.
- Diskon 30% untuk panggilan GSM (di luar jam: 20.00 – 08.00) untu 3 bulan yang berlaku untuk pilihan paket pada kecepatan 20 Mbps dan 30 Mbps.
- Paket sudah termasuk OTT Iflix, HOOQ, dan Catchplay.
- Diskon 30% minipack 3 bulan untuk digunakan Upgrade Essential, IndiSport, dan IndiMovie 1.
- Bonus 200 poin myIndiHome jika pembayaran menggunakan LinkAja.
- Tambahan channel Dreamworks, FOX, dan Discovery Channel untu 3 bulan sejak pertama berlangganan.
- Biaya Pasang Baru (PSB) IndiHome mulai dari Rp100.000 untuk area Jabodetabek dan Rp75.000 untuk area lain di seluruh Indonesia yang akan ditagihkan pada bulan pertama saja saat pertama melakukan pemasangan. Tidak bisa pembayaran secara tunai selain di Plasa Telkom.
- Jumlah channel bisa berubah sewaktu-waktu.
- Harga yang tercantum belum termasuk PPN.
- Penambahan STB dikenakan biaya tambahan.
- Pengguna IndiHome Paket Semarak Kebahagiaan memiliki kesempatan mendapat hadiah IndiHome Miliarder berupa uang Rp10.000.000 untuk @125 orang.
Akhir Kata
Nah, banyak sekali bukan promo menarik dari layanan IndiHome? Anda bisa memilih sendiri sesuai dengan kebutuhan Anda dari daftar promo lengkap harga paket IndiHome di atas.
Semoga informasi di atas bermanfaat bagi calon pelanggan maupun pelanggan lama IndiHome yang ingin menikmati promo menarik dari IndiHome.
Informasi selengkapnya bisa Anda akses melalui laman resmi IndiHome.